Sabtu, Maret 22, 2025

Wako-Wawako Solok Audiensi Dengan Pengurus Yayasan UMMY

Must Read

SOLOK KOTA – Wali Kota Solok, Zul Elfian Umar dan Wakil Wali Kota Solok, Ramadhani Kirana Putra, menerima audiensi pengurus yayasan Universitas Mahaputra Muhammad Yamin (UMMY) Solok, di ruang kerja wako, Jum’at (18/03).
Turut mendampingi, Asisten Bidang Adminitrasi Umum, Marwis, dan Kepala Bagian Tata Pemerintahan Setda Kota Solok, Hendri.
Pada audiensi itu, wako dan pengurus UMMY kembali membahas rencana perubahan status UMMY Solok yang saat ini sebagai Perguruan Tinggi Swasta (PTS) menjadi Perguruan Tinggi Negeri (PTN).
Crew Prokomp : Deni, Eryx.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Latest News

Wali Kota Solok Ramadhani Pimpin Kick Off Meeting Universal Coverage Jamsostek Kota Solok Tahun 2025

SOLOK KOTA - Wali Kota Solok Dr. Ramadhani Kirana Putra pimpin Kick Off Meeting Pembahasan Target Universal Coverage Jamsostek...

More Articles Like This